29 August 2017 21:25
Direktur Eksekutif Indef Enny Sri Hartati menilai langkah BI untuk menurunkan bunga acuan sebagai langkah yang tepat karena langkah tersebut satu-satunya cara yang harus diambil. Oleh karena itu, Indef mengapresiasi langkah tersebut.
\r\n