Damkar Karanganyar Bantu Evakuasi Sapi Kurban yang Terperosok ke Sumur

20 July 2021 17:35

Seekor sapi kurban kabur hingga terperosok masuk ke dalam sumur warga di Karanganyar, Jawa Tengah. Warga dibantu petugas damkar pun mengevakuasi sapi tersebut dengan sling dan rantai.

Jangan lupa ikuti update berita lainnya dan follow  akun
Google News Metrotvnews.com
Viral!, 18 Kampus ternama memberikan beasiswa full sampai lulus untuk S1 dan S2 di Beasiswa OSC. Info lebih lengkap klik : osc.medcom.id
(Joshua Londah)