Membaca Peluang Keuangan Syariah (2)

20 May 2020 21:30

Industri perbankan dan keuangan syariah merupakan salah satu pilar utama ekonomi syariah yang paling terdampak oleh pandemi covid-19. Timbul pertanyaan mengenai bagaimana resiliensi industri perbankan dan keuangan syariah dalam menghadapi resesi akibat covid-19.? Lalu, bagaimana mengatasi berbagai tantangan agar industri perbankan dan keuangan syariah dapat menjadi suatu opsi instrumen utama bagi bisnis dan masyarakat?

Jangan lupa ikuti update berita lainnya dan follow  akun
Google News Metrotvnews.com
(Randra Trypama)