Stok Vaksin Habis, Vaksinasi di Polewali Mandar Dihentikan Sementara
24 June 2021 10:12
SHARE NOW
URL Berhasil di Salin
Dinas Kesehatan Kabupaten Polewali Mandar, Sulawesi Barat menghentikan sementara kegiatan vaksinasi karena kehabisan stok vaksin. Habisnya stok vaksin di daerah ini akibat tingginya antusiasme masyarakat untuk divaksin.