Menikmati Pesona Taman Bunga Eceng Gondok di Bantul
12 October 2019 09:46
SHARE NOW
URL Berhasil di Salin
Ribuan tanaman Eceng Gondok menhiasi pinggir Sungai Opak, Dusun Kalinampu, Desa Seloharjo, Bantul, Yogyakarta. Lokasi ini menjadi objek wisata yang menarik untuk ber-swafoto.