Hipertensi Sebabkan Penyakit Jantung (2)

16 February 2023 15:19

Martono (74) merasa sangat bersyukur karena tetap diberikan kesehatan karena sebelumnya sempat mengalami masalah jantung sejak 2005. Ia menduga hal ini karena hipertensi.

Puncaknya pada 2015, Martono mengaku dada kirinya terasa sangat sakit. Ketika diperiksa dokter, Ia dikatakan memiliki tiga penyepitan di pembuluh darah jantungnya. 

Sejak itu Martono langsing menerapkan pola hidup sehat. Ia tidak ingin menghabiskan masa tuanya dengan menderita penyakit. Selain itu Martono juga rutin menggunakan teknologi laser dan kini kondisi jantungnya jauh lebih sehat serta tekanan darahnya sudah terkendali dengan baik.

Jangan lupa ikuti update berita lainnya dan follow  akun
Google News Metrotvnews.com
Viral!, 18 Kampus ternama memberikan beasiswa full sampai lulus untuk S1 dan S2 di Beasiswa OSC. Info lebih lengkap klik : osc.medcom.id
(Ilham Amirullah)