26 April 2019 17:06
SHARE NOW
Ketinggian air banjir di Kampung Pulo, Jakarta Timur terpantau mulai surut. Suku Dinas Sumber Daya Air (SDA) DKI Jakarta telah melakukan pemompaan air banjir dari permukiman banjir ke Kali Ciliwung.
terkait
lainnya