Bantuan Obat dan Sembako bagi Warga Isoman di Lamongan

7 June 2021 16:28

Penularan klaster covid-19 klaster hajatan di Lamongan, Jawa Timur terus meningkat. Pemberlakuan program lockdown mikro selama 14 hari diharapkan dapat meminimalisir penularan covid-19. Satgas covid-19 juga mengirimkan bantuan berupa obat-obatan dan juga sembako. 

Jangan lupa ikuti update berita lainnya dan follow  akun
Google News Metrotvnews.com
Viral!, 18 Kampus ternama memberikan beasiswa full sampai lulus untuk S1 dan S2 di Beasiswa OSC. Info lebih lengkap klik : osc.medcom.id
(Leah Alexis Laloan)