Kata Kita (3)

10 October 2020 15:27

Siapa bilang menjadi teman tuli memiliki keterbatasan untuk berprestasi? Marlo & Marco bertemu Surya Sahetapy yang menunjukan bahwa teman tuli tidak menjadi batasan untuk meraih prestasi akademik di luar negeri. Marlo & Marco juga menjumpai pasangan suami istri inspiratif, Dana Bayu dan Widya. Teman tuli itu berjuang di tengah pandemi covid-19 untuk mencari pemasukan dengan membuka jasa cuci mobil.

Jangan lupa ikuti update berita lainnya dan follow  akun
Google News Metrotvnews.com
Viral!, 18 Kampus ternama memberikan beasiswa full sampai lulus untuk S1 dan S2 di Beasiswa OSC. Info lebih lengkap klik : osc.medcom.id
(Hani Handayanti)