Highlight Syiar Anak Negeri 2020 (2)

28 March 2020 17:39

Syiar Anak Negeri kembali hadir tahun ini. Sebuah ajang pencarian bakat remaja dalam berdakwah melalui nasyid. Ajang ini menjadi wadah bagi generasi muda Islam untuk menyalurkan ilmu agamanya dengan cara yang kreatif dan berani menjalankan misi sebagai agen perubahan melalui nilai-nilai Islam.

Jangan lupa ikuti update berita lainnya dan follow  akun
Google News Metrotvnews.com
Viral!, 18 Kampus ternama memberikan beasiswa full sampai lulus untuk S1 dan S2 di Beasiswa OSC. Info lebih lengkap klik : osc.medcom.id
(Hani Handayanti)