Dukung Gerakan #DiRumahAja, Pertamina Optimalkan Layanan Pesan Antar

25 May 2020 18:56

Guna melayani masyarakat di tengah masa karantina mandiri, Pertamina menghadirkan layanan pesan antar bagi masyarakat yang membutuhkan BBM, elpiji dan pelumas. Di tengah pandemi covid-19, Pertamina berkomitmen terus melayani kebutuhan energi tanpa henti.

Jangan lupa ikuti update berita lainnya dan follow  akun
Google News Metrotvnews.com
Viral!, 18 Kampus ternama memberikan beasiswa full sampai lulus untuk S1 dan S2 di Beasiswa OSC. Info lebih lengkap klik : osc.medcom.id
(Hani Handayanti)