Mandalika, Tempat Tujuan Wisata Kelas Dunia

Luhur Hertanto • 24 February 2022 16:19

Berbagai aktifitas balap yang digelar di Pertamina Mandalika International Street Circuit diharap dapat membangkitkan bisnis pariwisata di NTB. Tidak hanya wisatawan dari manca negara, tapi juga dari dalam negeri. Maka berbagai sarana pendukungnya terus dibangun.

 

Jangan lupa ikuti update berita lainnya dan follow  akun
Google News Metrotvnews.com
Viral!, 18 Kampus ternama memberikan beasiswa full sampai lulus untuk S1 dan S2 di Beasiswa OSC. Info lebih lengkap klik : osc.medcom.id
(Hani Handayanti)