Lionel Messi Kembali Sendiri

25 September 2020 23:27

Barcelona resmi melepas Luis Suarez ke Atletico Madrid. Striker 33 tahun tersebut dijual dengan harga 6 juta euro. Kehilangan Suarez tampaknya sangat memengaruhi Lionel Messi. Bintang Barca itu sangat terpukul dan kehilangan sosok Suarez yang merupakan sahabat dekatnya di luar lapangan.

Jangan lupa ikuti update berita lainnya dan follow  akun
Google News Metrotvnews.com
(Anggie Meidyana)