Inggris Raya Mulai Gunakan Vaksin Moderna

8 April 2021 05:15

Inggris memulai penggunaan vaksin Moderna pada Rabu(07/04) waktu setempat. Moderna merupakan vaksin ketiga yang diizinkan pengunaannya di Negeri Ratu Elizabeth tersebut. Pemerintah Inggris Raya sudah memesan 17 juta vaksin Moderna untuk memenuhi kebutuhan vaksin warganya. 

Jangan lupa ikuti update berita lainnya dan follow  akun
Google News Metrotvnews.com
Viral!, 18 Kampus ternama memberikan beasiswa full sampai lulus untuk S1 dan S2 di Beasiswa OSC. Info lebih lengkap klik : osc.medcom.id
(Leah Alexis Laloan)