3 July 2021 17:38
Wali Kota Bandar Lampung Eva Dwiana marah melihat banyaknya kerumunan warga yang antre vaksinasi di kantor Dinas Kesehatan Provinsi Lampung. Dia meminta warga Bandar Lampung pulang dan ikuti vaksinasi di tiap puskesmas di masing-masing kecamatan.