Sulut Siap Terapkan PPKM Level 3 pada saat Nataru

7 December 2021 23:54

Pemerintah pusat telah menetapkan penerapan PPKM Level 3 terhitung pada 24 Desember 2021 hingga 2 Januari 2022. Masyarakat di Sulut pun diimbau untuk menaati kebijakan pemerintah ini untuk menghindari adanya lonjakan kasus covid-19 pada libur Natal dan Tahun Baru. 

Jangan lupa ikuti update berita lainnya dan follow  akun
Google News Metrotvnews.com
Viral!, 18 Kampus ternama memberikan beasiswa full sampai lulus untuk S1 dan S2 di Beasiswa OSC. Info lebih lengkap klik : osc.medcom.id
(Leah Alexis Laloan)