Ini Daftar Terbaru Komorbid yang Layak Divaksinasi Covid-19

23 March 2021 10:56

Usai mengeluarkan beberapa rekomendasi yang terbaru pada Jumat (19/3/2021) lalu, Perhimpunan Dokter Spesialis Penyakit Dalam Indonesia (PAPDI) resmi memberikan revisi daftar penyakit komorbid yang layak divaksinasi. PAPDI menambahkan jika semua penyakit yang diderita dalam kondisi tidak akut, itu boleh divaksin.

Jangan lupa ikuti update berita lainnya dan follow  akun
Google News Metrotvnews.com
(Joshua Londah)