Kejagung Minta Tambahan Anggaran Rp400 M untuk Renovasi Gedung Terbakar

14 September 2020 22:41

Komisi III DPR RI mengadakan rapat kerja dengan Kejaksaan Agung dan KPK. Rapat tersebut membahas mengenai anggaran tahun 2021. Kejaksaan Agung meminta tambahan anggaran sebesar Rp400 miliar untuk pembangunan kembali Gedung Kejagung yang terbakar.

Jangan lupa ikuti update berita lainnya dan follow  akun
Google News Metrotvnews.com
Viral!, 18 Kampus ternama memberikan beasiswa full sampai lulus untuk S1 dan S2 di Beasiswa OSC. Info lebih lengkap klik : osc.medcom.id
(Hani Handayanti)