Langgar PPKM Darurat, Pemilik Pemancingan Terancam Pidana

9 July 2021 18:03

Kolam pemancingan di Sidoarjo, Jawa Timur dibubarkan paksa petugas gabungan saat operasi yustisi PPKM darurat Kamis (8/7/2021) malam. Pemilik pemancingan tersebut terancam pidana dan denda uang.

Jangan lupa ikuti update berita lainnya dan follow  akun
Google News Metrotvnews.com
Viral!, 18 Kampus ternama memberikan beasiswa full sampai lulus untuk S1 dan S2 di Beasiswa OSC. Info lebih lengkap klik : osc.medcom.id
(Heru Nazar)