500 Ribu Dosis Vaksin Covid-19 Sinopharm Tiba di Indonesia

3 August 2021 16:32

Sebanyak 500.000 dosis vaksin covid-19 Sinopharm dari Tiongkok tiba di Indonesia melalui Bandara Soekar-Hatta. Sehingga secara keseluruhan sudah ada 8 juta dosis vaksin Sinopharm yang diterima Indonesia untuk vaksin gotong royong.

Jangan lupa ikuti update berita lainnya dan follow  akun
Google News Metrotvnews.com
(Joshua Londah)