Kofiau, Surga Bawah Laut Terbaik di Raja Ampat

28 September 2019 22:30

Bila dibandingkan dive spot lain, nama Kofiau lebih populer bagi telinga para peneliti kelautan. Keragaman spesies ikan dan karang-karangnya yang sangat sehat, adalah paling lengkap di kepulauan Raja Ampat, Papua Barat.

Jangan lupa ikuti update berita lainnya dan follow  akun
Google News Metrotvnews.com
(Hani Handayanti)