NEWSTICKER

Wacana Angkutan O-Bahn Masih Dikaji

26 June 2019 10:19

Kementerian Perhubungan memastikan penerapan moda transportasi O-Bahn masih sebatas wacana dan pengkajian mendalam. O-Bahn merupakan moda transportasi berupa bus yang dapat berjalan di jalan raya serta jalur rel dan dapat dibawa melayang di jalan yang membutuhkan percepatan.