2 October 2024 16:49
Majelis Permusyawaratan Rakyat (MPR RI) menetapkan susunan pengurus fraksi partai politik dan kelompok DPD periode 2024-2029, dalam rapat paripurna kedua MPR di Kompleks Parlemen Senayan, Jakarta, Rabu, 2 Oktober 2024.
Parat paripurna kedua MPR membahas pengesahan jadwal acara sidang paripurna dan pembentukan fraksi partai politik serta kelompok DPD.
Secara bergiliran, fraksi di parlemen membacakan susunan kepengurusan fraksi MPR RI. Dari fraksi Partai NasDem, nama Lestari Moerdijat dicalonkan sebagai pimpinan MPR kedua kalinya.
| Baca juga: Diisukan Jadi Ketua MPR RI, Ahmad Muzani: Tunggu Proses Berjalan |