Fact Check: Polemik Kedatangan Pengungsi Rohingya ke Indonesia

20 November 2023 16:35

Warga Aceh menolak kedatangan pengungsi Rohingya yang kapalnya mendarat di bibir pantai wilayah Aceh.

- Tiga rombongan pengungsi Rohingya tiba di wilayah Aceh selama tiga hari berturut-turut.
- Warga Tolak 249 pengungsi Rohingya.
- Warga berikan bantuan berupa airdan makana.
- Bantuan dibuang ke laut
- Pengungsi kembali melanjutkan perjalanan.

Alasan penolakan pengungsi Rohingya:

- Berprilaku kurang baik.
- Tidak mematuhi norma dan peraturan setempat.
- Kabur dari penampungan.
- Terlibat kriminal.

Kasus Pengungsi Rohingya:

- 17 kasus pengungsi Rohingya dari 2015-2023.
- 36 pengungsi Rohingya kabur pada Desember 2021.
- 83 pengungsi Rohingya kabur pada Januari 2023.
- Kasus TPPO.
- Kasus narkoba.

Latar belakang pengungsi Rohingya ke Indonesia:

- Nasib mereka terombang-ambing dan berusaha menuju negara pemberi suaka.
- Negara Asia Tenggara lain membatasi pengungsi.
- Indonesia sebagai negara singgah/transit.
- Pengungsi rohingya akan dibantu UNHCR ke negara tujuan.

Menurut data dari UNHCR, hingga Februari 2023 tercatat 1.000-an pengungsi Rohingya ke Indonesia.

Jangan lupa ikuti update berita lainnya dan follow  akun
Google News Metrotvnews.com
Viral!, 18 Kampus ternama memberikan beasiswa full sampai lulus untuk S1 dan S2 di Beasiswa OSC. Info lebih lengkap klik : osc.medcom.id
(Nopita Dewi)