24 May 2020 18:27
Pemerintah memastikan belum melonggaran PSBB. Pemerintah tengah menyusun skenario new normal yaitu tatanan hidup baru berdamai dengan covid-19. Skenario itu akan ditetapkan bila kasus positif covid-19 mengalami penurunan yang signifikan.