10 February 2020 17:59
Presiden Joko Widodo telah menyepakati perjanjian kerja sama kemitraan ekonomi komprehensif RI-Australia (IA CEPA). Melalui perjanjian tersebut diharap Australia bisa berinvestasi di bidang pendidikan dan infrastruktur.