Banjir Surut, Warga Bengkulu Mulai Bersihkan Rumah

29 April 2019 11:38

Banjir di sejumlah wilayah di kota Bengkulu sudah berangsur surut. Sejak pagi tadi, warga mulai membersihkan rumah dan menyelamatkan barang-barang mereka. Saat ini sejumlah bantuan untuk masyarakat korban banjir di Bengkulu masih terpenuhi. 

Jangan lupa ikuti update berita lainnya dan follow  akun
Google News Metrotvnews.com
(Randra Trypama)