Wisata Baru di Lembang Suguhkan Miniatur Khas Negara Asia dan Afrika

30 November 2019 13:06

Nama Bandung identik dengan kota tujuan wisata favorit di Indonesia. Salah satu kawasan wisata baru di Bandung berada di Lembang yang menyuguhkan miniatur khas negara dari Benua Asia dan Benua Afrika. 

Jangan lupa ikuti update berita lainnya dan follow  akun
Google News Metrotvnews.com
(Anggie Meidyana)