Banjir di Subang Mulai Surut, Pengungsi Berkurang

10 February 2021 23:56

Pada hari keempat, banjir yang merendam 21 kecamatan di Kabupaten Subang, Jawa Barat berangsur surut. Saat ini hanya tersisa satu kecamatan saja yang masih terendam. Sementara itu, posko pengungsian untuk korban banjir hanya dipusatkan di beberapa lokasi saja.

Jangan lupa ikuti update berita lainnya dan follow  akun
Google News Metrotvnews.com
(Hani Handayanti)