Vaksinasi Covid-19 untuk Persiapan Santri Belajar Tatap Muka

22 October 2021 16:50

Dalam memperingati Hari Santri Nasional, pondok pesantren di Bulukumba, Sulawesi Selatan menggelar vaksinasi covid-19 untuk para santri. Pemberian vaksinasi tersebut juga bagian dari persiapan menjalani belajar tatap muka di dalam pesantren.

Jangan lupa ikuti update berita lainnya dan follow  akun
Google News Metrotvnews.com
Viral!, 18 Kampus ternama memberikan beasiswa full sampai lulus untuk S1 dan S2 di Beasiswa OSC. Info lebih lengkap klik : osc.medcom.id
(Heru Nazar)