Capaian Vaksinasi Covid-19 RI Peringkat 4 Terbaik Dunia

Luhur Hertanto • 28 August 2021 19:30

Presiden Joko Widodo menyatakan capaian vaksinasi massal covid-19 Indonesia merupakan ke-4 tertinggi dunia. Tingkat kesembuhan pasien covid-19 juga sudah melampaui rata-rata banyak negara lain. 

Jangan lupa ikuti update berita lainnya dan follow  akun
Google News Metrotvnews.com
(Joshua Londah)