Longsor di Kawasan Wisata Arung Jeram Bali, 3 Orang Tewas
26 November 2021 19:04
SHARE NOW
URL Berhasil di Salin
Musibah tanah longsor yang terjadi di kawasan wisata arung jeram di Gianyar, Bali, menewaskan tiga orang wisatawan. Antara lain satu orang dewasa dan dua anak-anak. Sementara tiga orang wisatawan lainnya mengalami luka-luka.