Dilema Reformasi Pajak (3)

14 September 2021 20:50

Pemerintah berupaya meningkatkan tarif pajak di tengah kondisi ekonomi yang sulit. Di sisi lain pandemi memaksa pemerintah untuk meningkatkan penerimaan pajak. Namun reformasi perpajakan justru dikhawatirkan akan membuat masyarakat kian terbebani dan ekonomi semakin lesu.

Jangan lupa ikuti update berita lainnya dan follow  akun
Google News Metrotvnews.com
Viral!, 18 Kampus ternama memberikan beasiswa full sampai lulus untuk S1 dan S2 di Beasiswa OSC. Info lebih lengkap klik : osc.medcom.id
(Anggie Meidyana)