Penumpang KRL Boleh Buka Puasa di Kereta

5 April 2022 18:20

Selama Ramadan, ada sejumlah penyesuaian yang diterapkan PT KCI. Penumpang KRL diizinkan berbuka puasa di rangkaian kereta, dengan catatan masker harus segera dipakai kembali. 

Jangan lupa ikuti update berita lainnya dan follow  akun
Google News Metrotvnews.com
Viral!, 18 Kampus ternama memberikan beasiswa full sampai lulus untuk S1 dan S2 di Beasiswa OSC. Info lebih lengkap klik : osc.medcom.id
(Sofia Zakiah)