Eksklusif bersama Luhut Binsar Pandjaitan: Sang Penasihat Presiden Bicara
23 April 2025 00:18
SHARE NOW
URL Berhasil di Salin
Ketua Dewan Ekonomi Nasional (DEN) Luhut Binsar Pandjaitan secara eksklusif mengungkapkan berbagai misi super penting sebagai penasihat ekonomi di era pemerintahan Presiden Prabowo Subianto.