Presiden KSPSI Bantah Ada Nego Jabatan Wamen saat Pertemuan di Istana

6 October 2020 18:19

Presiden KSPSI Andi Gani Nena Wea dipanggil Presiden Joko Widodo ke Istana Negara pada Senin (5/10/2020). Pemanggilan kedua pimpinan serikat pekerja ini bertepatan dengan paripurna pengesahan UU Ciptaker di Gedung DPR. Andi Gani menegaskan dirinya tetap menolak UU Ciptaker dan akan menempuh jalur hukum. Dirinya juga menegaskan tidak ada nego jabatan Wakil Menteri pada pertemuannya di istana negara.

Jangan lupa ikuti update berita lainnya dan follow  akun
Google News Metrotvnews.com
Viral!, 18 Kampus ternama memberikan beasiswa full sampai lulus untuk S1 dan S2 di Beasiswa OSC. Info lebih lengkap klik : osc.medcom.id
(Joshua Londah)