14 January 2021 15:05
Hari keenam pencarian jatuhnya pesawat Sriwijaya SJ-182, Basarnas bersama unsur terkait melakukan operasi dengan tiga skenario. Yakni pengintaian dari udara, permukaan, dan penyelaman. Pencarian masih difokuskan terhadap korban dan CVR.