Hamparan Sabana Nan Cantik di Ujung Genteng Sukabumi

28 August 2022 18:47

Pemandangan dengan hamparan sabana nan cantik dapat Anda rasakan di Ujung Genteng, Sukabumi Selatan. Hamparan sabana ini berdampingan langsung lokasinya dengan tepi laut memang jarang ditemukan di wilayah lain.

Adanya Geopark Ciletuh diharapkan keragaman hayati, geologi, dan budaya tetap lestari. UNESCO merevalidasi kawasan Geopark ini tiap 5 tahun sehingga warga dan komunitas di kawasan ini terus melakukan penanaman pohon, membersihkan pantai, dan kegiatan sosial dalam upaya membangun Sukabumi Selatan menjadi lebih baik.

Jangan lupa ikuti update berita lainnya dan follow  akun
Google News Metrotvnews.com
Viral!, 18 Kampus ternama memberikan beasiswa full sampai lulus untuk S1 dan S2 di Beasiswa OSC. Info lebih lengkap klik : osc.medcom.id