Penanganan Banjir Jadi PR Pemkot Semarang

1 March 2021 17:44

Pemkot Semarang akan fokus dalam penanganan banjir. Dari evaluasi sementara, banjir di Kota Semarang disebabkan penyumbatan sampah di gorong-gorong. Pemkot Semarang menargetkan evaluasi banjir tuntas dalam dua pekan agar bisa menentukan upaya cegah banjir secara menyeluruh.

Jangan lupa ikuti update berita lainnya dan follow  akun
Google News Metrotvnews.com
(Hani Handayanti)