Pengungsi Suriah di Lebanon Puasa dalam Keterbatasan

18 April 2021 21:50

Para pengungsi Suriah di Lebanon kesulitan memenuhi kebutuhan utama selama Ramadan karena Lebanon tengah dilanda krisis ekonomi yang curam akibat pandemi. Tidak ada makanan bergizi yang bisa disajikan ketika sahur dan berbuka puasa. 

Jangan lupa ikuti update berita lainnya dan follow  akun
Google News Metrotvnews.com
Viral!, 18 Kampus ternama memberikan beasiswa full sampai lulus untuk S1 dan S2 di Beasiswa OSC. Info lebih lengkap klik : osc.medcom.id
(Joshua Londah)