7 April 2022 18:40
SHARE NOW
Pedagang takjil dadakan di kawasan wisata religius Sunan Ampel, Surabaya meraup berkah di bulan Ramadan. Di kawasan ini makanan tradisional seperti kue-kue hingga masakan Timur Tengah bisa ditemui.
terkait
lainnya