Malam Puncak Peringatan Hari Santri 2020 Usung Tema 'Santri Sehat, Indonesia Kuat'

22 October 2020 14:32

Kementerian Agama RI menggelar perhelatan acara Santriversary atau Malam Puncak Peringatan Hari Santri 2020 pada Rabu (21/10/2020) malam. Acara ini digelar dengan mengusung tema 'Santri Sehat, Indonesia Kuat'.

Jangan lupa ikuti update berita lainnya dan follow  akun
Google News Metrotvnews.com
Viral!, 18 Kampus ternama memberikan beasiswa full sampai lulus untuk S1 dan S2 di Beasiswa OSC. Info lebih lengkap klik : osc.medcom.id
(Joshua Londah)