NEWSTICKER

The Finalist Eagle Awards 2022: Tanpa Terkecuali (1)

N/A • 3 December 2022 09:48

Fakhry seorang content creator tuna netra yang membuat content review tentang aplikasi ramah disabilitas. Keterbatasan tidak membuat Fakhry putus asa dan menyerah. Dirinya tetap produktif menjalani hari-harinya seperti biasa.

Fakhry juga sering menjadi narasumber dibeberapa event yang diadakan oleh Kominfo. Hingga mengisi acara pelatihan di bidang teknologi.

Jangan lupa ikuti update berita lainnya dan follow akun google news Metrotvnews.com

(Devi Amelia)