Kisah Siswa Putus Sekolah Karena Tak Punya Ponsel untuk Belajar Daring

7 March 2021 16:18

Seorang siswa SMP di Jakarta terpaksa putus sekolah akibat tidak memiliki ponsel untuk belajar jarak jauh. Pendapatan orang tua yang menurun akibat pandemi covid-19 menjadi alasan utama.

Jangan lupa ikuti update berita lainnya dan follow  akun
Google News Metrotvnews.com
Viral!, 18 Kampus ternama memberikan beasiswa full sampai lulus untuk S1 dan S2 di Beasiswa OSC. Info lebih lengkap klik : osc.medcom.id
(Joshua Londah)