14 May 2021 23:14
Manchester United seakan tidak berkutik saat menjamu Liverpool di markas kebanggaannya. The Reds berhasil menaklukkan keangkeran Stadion Old Trafford dengan mengalahkan Manchester United 4-2 dalam laga tunda pekan ke-34 Liga Inggris.