Warga Surakarta Bisa Tes GeNose di Kantor Kelurahan

Luhur Hertanto • 7 April 2021 16:19

Satgas covid-19 di tingkat kelurahan Surakarta, Jawa Tengah, kini melayani pemeriksaan GeNose C19. Rumah GeNose melayani masyarakat yang akan melakukan perjalanan dari dan ke Surakarta. 

Jangan lupa ikuti update berita lainnya dan follow  akun
Google News Metrotvnews.com
Viral!, 18 Kampus ternama memberikan beasiswa full sampai lulus untuk S1 dan S2 di Beasiswa OSC. Info lebih lengkap klik : osc.medcom.id
(Joshua Londah)