19 October 2020 16:03
Realisasi anggaran pemulihan ekonomi nasional (PEN) untuk perlindungan sosial terus meningkat hingga hampir menembus angka 80 persen dari pagu yang dialokasikan oleh pemerintah. Peningkatan realisasi itu diharapkan bisa menopang sisi permintaan sehingga kontraksi ekonomi pada kuartal IV bisa ditekan.