Sungai Siak Sering Banjir, Pemkot Pekanbaru Didesak Perbaiki Pintu Air

Luhur Hertanto • 1 May 2021 14:21

Banjir merendam 300 rumah di Pekanbaru, sementara pintu air pengendali banjir tidak berfungsi. Warga meminta pemerintah melanjutkan pembangunan pintu air untuk membendung luapan Sungai Siak.

Jangan lupa ikuti update berita lainnya dan follow  akun
Google News Metrotvnews.com
(Joshua Londah)