5 December 2019 04:09
SHARE NOW
Kementerian Kesehatan mengidentifikasi 262 orang terjangkit penyakit Hepatitis A di Kota Depok, Jawa Barat. Penyakit yang menyerang mayoritas pelajar diduga ditularkan seorang penjaga sekolah SMPN 20 Depok.
terkait
lainnya