12 December 2019 15:01
Lima kecamatan di Aceh Timur, Aceh terdampak banjir yang disebabkan curah hujan yang cukup tinggi dalam beberapa hari belakangan. Pemkab rencananya akan memberikan bantuan logistik pada para korban dan menyiapkan posko pengungsian.